Cara Menghapus Font HP Symbian s60v2 Tanpa Font Remover
Seperti yang sudah Febbiez janjikan di postingan ini maka kali ini Febbiez share tutorial Menghapus Font HP Symbian s60v2 Tanpa Font Remover.
caranya gimana sih?? pasti susah.
Cara Menghapus Font HP Symbian s60v2 Tanpa Font Remover tidaklah susah, hanya dengan 5 langkah dan bermodalkan File Xplorer Font HP symbian Anda sudah bisa dikembalikan seperti semula.
simak baik-baik tutorial di bawah ini.
1. buka File Xplorer, jika belum punya silakan download Disini.
2. menuju folder c:/system/fonts.
3. ubah nama folder fonts dengan nama lain (nama terserah anda)
misalnya ubah nama folder menjadi "fontsit".
4. hapus folder yang sudah kita ganti nama tadi.
5. restart handphond Anda dan lihat hasilnya.
hanya dengan 5 langkah di atas Font HP symbian Anda sudah bisa kembali standar.
jika ada yang belum bisa di pahami tentang Cara Menghapus Font HP Symbian s60v2 Tanpa Font Remover silakan bertanya di kotak komentar.
terima kasih dan semoga bermanfaat.
7 komentar
sip broz atas infona
terima kasih atas kunjungannya, semoga bermanfaat.
Udh dicoba msh tetap gak bisa gan.
jika gagal menggunakan cara ini, silakan anda coba menggunakan font remover. download font remover
sip gan ...
ni ane mo tanya kenapa kali ane hapus font pake fontremover kok gak bisa trus.....yang muncul cuman " no font file found " ane butuh solusi....
apakah hrus mengganti nama foldernya??
Post a Comment
Silakan memberikan komentar demi kemajuan blog ini.